Rahasia Taktik dan Formasi Terkuat Top Eleven Terbaru 2017

 

Kalau kamu sedang mencari taktik top eleven agar bisa menang, disini saya memiliki taktik yang telah saya pakai dan cukup berhasil.

Sebelumnya formasi ini saya dapatkan dari searching di internet, dan ternyata cukup manjur.

Formasi terkuat top eleven tersebut adalah 442.

Mungkin ini adalah formasi top eleven terbaik sepanjang masa, karena banyak dari manajer top eleven yang menggunakan formasi 4-4-2 ini.

Silahkan kamu gunakan taktik default saja, tidak perlu menggunakan arah panah attacking maupun defending.


Ok jika kamu telah mensetting taktik 4-4-2 seperti gambar diatas, maka saatnya kamu setting taktiknya seperti ini.

Formasi dan taktik 4-4-2 ini, bisa menjadi salah satu pilihan terbaikmu jika ingin memenangkan pertandingan.
Baca Juga : Taktik dan Formasi PARKIR BUS di Top Eleven
Biasanya taktik ini sangat cocok dipakai oleh tim / manajer yang masih berada di level rendah.

Untuk membantu tim agar taktik dan performa pemain lebih siap saat berhadapan dengan lawan, kamu harus melatih pemain sebelum pertandingan.

Maka dari itu kamu butuh kombinasi latihan yang efektif, kamu bisa ikuti beberapa kombinasi latihan terbaik yang telah saya buat pada artikel Kombinasi Latihan Terbaik Top Eleven.

Sekian artikel tentang rahasia taktik terkuat di top eleven terbaru 2017, semoga dapat bermanfaat.
Rahasia Taktik dan Formasi Terkuat Top Eleven Terbaru 2017 4.5 5 Galih Yudha Kalau kamu sedang mencari taktik top eleven agar bisa menang, disini saya memiliki taktik yang telah saya pakai dan cukup berhasil. Sebelu...

Ayo bagikan artikel ini ke:

Facebook Google+ Twitter

No comments:

Post a Comment